Aksi Tegas dan Pernyataan Sikap Presiden Soekarno Kepada Penjajah Israel

Aksi Tegas dan Pernyataan Sikap Presiden Soekarno Kepada Penjajah Israel.
Bagi Soekarno, Palestina lebih penting daripada Indonesia lolos Piala Dunia.
Akhirnya Tahun 1957, tim nasional Indonesia sebenarnya sudah lolos pertandingan tingkat Asia dan hanya perlu bertanding lawan Israel untuk bisa lolos ke Piala Dunia 1958 di Swedia., Namun tim nasional nggak berangkat dan melepaskan kesempatan untuk lolos ke Piala Dunia demi mendukung Palestina dan menentang penjajahan Israel.

Bagikan:
Baca selengkapnya..

RUSIA, ISRAEL DAN FIFA!

Pada 27 Februari 2023, Benyamin Netanyahu mentwit sebuah pernyataan.
“Israel akan tetap melanjutkan rencana perluasan pemukiman di tepi barat. Akan dibangun 7000 ribu pemukiman baru disana.”

Tanahnya dari mana? Dari mengusir orang Palestina yang tinggal di wilayah itu.
Orang-orang didatangkan ke wilayah yang menjadi perkampungan warga Palestina. Para pendatang dikawal polisi. Apa yang mereka lakukan?

Bagikan:
Baca selengkapnya..

Drawing Piala Dunia U-20 2023 di Bali Resmi Dibatalkan, Imbas Penolakan Gubernur Bali

Drawing Piala Dunia U-20 2023 di Bali Resmi Dibatalkan, Imbas Penolakan Gubernur Bali. Lebih lanjut, Arya menjelaskan pembatalan undian babak grup tersebut dilakukan karena adanya penolakan kedatangan Timnas Israel ke Pulau Dewata oleh Gubernur Bali, I Wayan Koster. Padahal, undian tak bisa digelar jika semua peserta tidak ikut.

Bagikan:
Baca selengkapnya..