Benarkah Erdogan Memiliki Komitmen Dalam Mendukung Palestina?

Foto: Jalur pipa minyak yang melewati Turki ke Israel.(kolase)

Resistensi.id – Erdogan menyatakan bahwa total volume pertukaran perdagangan antara Turki dan Israel sebesar $9,5 miliar, dan Turki mencapai kesepakatan dengan Netanyahu untuk meningkatkannya menjadi setidaknya $15 miliar pada tahap pertama.

Erdogan menyatakan, “Kami mempunyai kesempatan untuk berdiskusi dan membicarakan tentang apa yang bisa kita lakukan bersama dalam politik internasional,” tambahnya, seraya mencatat bahwa kerja sama di bidang energi khususnya dengan Israel dapat membawa kemajuan Turki di berbagai bidang.

Lebih lanjut Erdogan mengatakan, “Kami berbicara dengan mereka (Netanyahu) tentang potensi energi kami,” kata Erdogan. “Kedua negara dapat bekerja sama untuk menjalin kerja sama baru di berbagai bidang seperti energi, pariwisata, dan teknologi.”

Saat ini 40% minyak Israel dipasok oleh Azerbaijan, sedangkan jalur pipanya melawati Turki. Seandainya Erdogan memiliki komitmen dalam mendukung Palestina  tentu jalur tersebut bisa saja diputus oleh Erdogan, tapi faktanya tidak demikian.

Lihat betapa Hipokritnya Erdogan!!!

Sumber: t/me

Bagikan:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *