Presiden Kolombia Serukan Dunia Putus Hubungan dengan Israel Jika Menolak Gencatan Senjata

Foto: Presiden Kolombia Gustavo Petro.(AP) Resistensi.id – Presiden Kolombia Gustavo Petro meminta masyarakat internasional untuk memutus hubungan diplomatik dengan Israel jika Israel tidak menghormati resolusi gencatan senjata di Gaza yang disahkan oleh Dewan Keamanan PBB pada hari Senin 25 Maret 2024 lalu. “Akhirnya, resolusi gencatan senjata di Gaza diadopsi dengan suara bulat oleh Dewan PBB,”…

Bagikan:
Baca selengkapnya..

Seperti ini Syarat Gencatan Senjata yang ditetapkan Hamas jika Israel ingin Perang Berhenti

Resistensi.id – Persyaratan Hamas terkait usulan gencatan senjata kepada mediator seperti yang dipublikasikan oleh Al-Jazeera: Hamas menyetujui perjanjian kerangka kerja untuk mencapai gencatan senjata yang lengkap dan abadi dalam tiga tahap. Setiap tahap berlangsung selama 45 hari dan mencakup kesepakatan tentang pertukaran tahanan dan jenazah, mengakhiri pengepungan dan rekonstruksi dimana didalamnya termaktub langkah-langkah implementasi tahap…

Bagikan:
Baca selengkapnya..

Tak Gubris Seruan Gencatan Senjata, Biden Malah Buat Rencana Rahasia dengan Israel

Resistensi.id – Seorang pengunjuk rasa menyerukan gencatan senjata segera di Jalur Gaza ketika Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden, melakukan pidatonya di sebuah gereja di Carolina Selatan. Pengunjuk rasa tersebut berteriak ketika Joe Biden menyampaikan kampanyenya untuk Pilpres AS 2024. “Jika Anda benar-benar peduli dengan nyawa yang hilang di sini, Anda harus menyerukan gencatan senjata…

Bagikan:
Baca selengkapnya..

Mewakili Israel, Mesir Desak Hamas Keluar dari Gaza dengan Imbalan Gencatan Senjata

Foto : Presiden Mesir Abdel Fattah al-Sisi saat bertemu Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu. (AFP) Resistensi.id – Pemerintah Mesir dikabarkan tengah menggelar diskusi internal dengan para pimpinan Hamas dan kelompok jihad Islam yang ada di Gaza. Adapun pertemuan itu digelar untuk membahas rencana gencatan senjata permanen. Namun menurut dua sumber keamanan Mesir, permintaan gencatan senjata…

Bagikan:
Baca selengkapnya..

Hamas Tolak Gencatan Senjata, paksa Israel Bebaskan Ribuan Tahanan Palestina

Foto: Wakil Kepala biro politik Hamas, Saleh al-Arouri, “Para tahanan kami di penjara (Israel), kebebasan mereka semakin besar. Apa yang kita miliki di tangan kita akan membebaskan semua tahanan kita. Semakin lama pertempuran berlanjut, semakin tinggi jumlah tahanan,” tambah al-Arouri, yang mengatakan bahwa perwira senior termasuk di antara mereka yang ditangkap, namun tidak memberikan angka…

Bagikan:
Baca selengkapnya..