
Kurma israel Mendunia, Ditanam di Kebun Curian milik Warga Palestina
Foto : Di balik kesuksesannya, industri kurma Israel ternyata sangat eksploitatif. Bahkan, sekitar 40 persen kurma Israel saat ini ditanam di tanah curian milik rakyat Palestina.(AFP) Resistensi.id – Serangan Israel yang semakin brutal di Gaza memicu amarah sebagian besar masyarakat dunia. Selain melakukan pengeboman yang menelan banyak korban jiwa tanpa henti, Israel juga memutus layanan…