
AS dan Iran Saling Keluarkan Ancaman Keras, Timur Tengah Semakin Memanas
Foto: Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amir-Abdollahian memperingatkan Israel dan Amerika Serikat bahwa jika Israel tidak menghentikan serangannya terhadap Gaza, Timur Tengah “akan lepas kendali”. Resistensi.id – Amerika Serikat memperingatkan Iran atau sekutunya agar tidak melakukan eskalasi apa pun di tengah perang Israel-Hamas. Teheran juga mengeluarkan peringatan bahwa “perang bisa lepas kontrol” jika militer Zionis…